ANALISIS PEMODELAN MATEMATIKA PREY-PREDATOR DENGAN DILAKUKANNYA TREATMENT PADA POPULASI PREY YANG TERINFEKSI

PEMODELAN PREY-PREDATOR DENGAN DILAKUKANNYA TREATMENT PADA POPULASI PREY YANG TERINFEKSI

Authors

  • Suswanti Program Studi Matematika, Jurusan Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Halu Oleo, Kendari, Indonesia
  • Mukhsar Program Studi Statistika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Halu Oleo, Kendari
  • Muhammad Kabil Djafar Program Studi Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Halu Oleo, Kendari
  • La Pimpi Program Studi Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Halu Oleo, Kendari

DOI:

https://doi.org/10.33772/jmks.v3i2.54

Abstract

Model prey-predator adalah salah satu model yang diperkenalkan oleh Lotka dan Volterra pada tahun 1926. Model ini digunakan untuk menggambarkan interaksi antar dua populasi yang bersifat mangsa dan pemangsa. Namun, pada model prey-predator yang dasar selalu diasumsikan bahwa kedua populasi dalam keadaan sehat. Nyatanya, kondisi pada lingkungan menunjukkan bahwasannya terdapat mangsa dan pemangsa dengan kondisi sakit yang mempengaruhi perilaku bertahan dan berburu makanan. Pada penelitian ini, akan dimodelkan sistem yang menjukkan perilaku prey-predator dengan kondisi prey yang terinfeksi penyakit dan dipertimbangkan adanya pengobatan yang diberikan pada prey atau mangsa untuk mengurangi jumlah infeksi pada populasi prey.

Downloads

Published

2023-09-02

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>